KELAS IBU HAMIL COUPLE - PKM REJOSO Kabupaten Pasuruan

KELAS IBU HAMIL COUPLE

11x dibaca    2025-10-12 10:00:00    Administrator Puskesmas Rejoso

KELAS IBU HAMIL COUPLE

Kelas Ibu Hamil kali ini unik dan menarik, karena kegiatan tersebut ibu-ibu hamil ini didampingi oleh suami tercinta untuk mendukung lancarnya persalinan

Kegiatan ini meliputi : Belajar pijat oksitosin yang dilakukan oleh suami/ pendamping, dan Gymball

Komentar (0)

  1. Belum ada komentar

Tulis Disini